Thursday, April 29, 2010

Cara Mewarnai Baris Tertentu pada DBGrid Delphi

procedure TForm1.DBGrid1DrawColumnCell(Sender: TObject;
const
Rect: TRect;
DataCol: Integer;
Column: TColumn;
State: TGridDrawState);
var x,y:Integer;
begin
x:=Q.RecNo;
y:=x mod 2;

case y of
0: DBGrid1.Canvas.Brush.Color := clWhite;
1: DBGrid1.Canvas.Brush.Color := clMoneyGreen;
end;
DBGrid1.Canvas.Brush.Color :=ClBlack;
DBGrid1.DefaultDrawColumnCell(Rect, DataCol, Column, State);
if Q.FieldByName('nama_pt').AsString='LPBM Teknokrat' then
DBGrid1.Canvas.Brush.Color := clYellow;
DBGrid1.DefaultDrawColumnCell(Rect, DataCol, Column, State);
end;

Lihat Hasilnya

Cara Mewarnai Baris pada DBGid Delphi

procedure TForm1.DBGrid1DrawColumnCell(Sender: TObject;
const
Rect: TRect;
DataCol: Integer;
Column: TColumn;
State: TGridDrawState);

var x,y:Integer;

begin
x:=Q.RecNo;
y:=x mod 2;

case y of
0: DBGrid1.Canvas.Brush.Color := clWhite;
1: DBGrid1.Canvas.Brush.Color := clMoneyGreen;
end;
DBGrid1.Canvas.Brush.Color :=ClBlack;
DBGrid1.DefaultDrawColumnCell(Rect, DataCol, Column, State);

Lihat Hasil

Wednesday, March 31, 2010

Cara Update BIOS

Update Bios bisa dilakukan under windows maupun under dos. Update yang paling gampang menggunakan utility under windows seperti winflash. Tetapi update under windows biasanya sering terjadi error apabila ada program yang mengakses informasi dari BIOS. Terlebih untuk flashing BIOS Mod tidak disarankan under windows karena bisa terjadi error. Langkah yang paling safe menurut saya adalah under DOS dengan windows 98 DOS.

Pada toturial kali ini akan dibahas update BIOS pada AMI Bios under dos.Beberapa hal yang perlu disiapkan:

1. File BIOS yang akan digunakan untuk update
2. Program flashernya yaitu AFUDOS
3. Bootable Flash disk
4. UPS

Membuat Flash disk bootable

Flash disk digunakan untuk meload DOS sistem sehingga dapat digunakan untuk update. Untuk membuatnya siapkan program berikut ini:

1. HP USB TOOL
2. msdossystem

Langkah membuat Flash disk Bootable:

1. Jalankan HP USB Tool




















2. Klik quick format dan create a Dos Startup arahkan pada folder msdossystem yang sebelumnya sudah di extract
3. Klik start dan tunggu sampai selesai. Sekarang flashdisk sudah dapat digunakan untuk boot

Update Bios

1. Copy file BIOS dan AFUDOS ke dalam flash disk agar mudah copy saja di bagian root direktory

2. Boot komputer dengan flashdisk pada saat boot awal komputer arahkan bootnya ke flashdisk
3. Setelah masuk ke DOS Prompt ketikan:
AFUDOS namafilebios /p /b /n /c
4. Tunggu prosesnya sampai selesai jangan sampai PC mati atau di restart untuk itu gunakan UPS agar proses update lancar dan tidak terhenti. Prosesnya memakan waktu sekitar 3 menit.

nb:

program flasher AFUDOS harus bernama AFUDOS agar bisa dieksekusi